Ketua DPC PJS Batam Dorong Penegakan Perda Kebersihan: Batam Adalah Wajah Indonesia di Mata Dunia
Silabuskepri.co.id | Batam. Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Pro JurnalisMedia Siber (PJS) Kota Batam, Gusmanedy Sibagariang, A.Md, mendorong pemerintah kota Batam untuk lebih tegas dalam menegakkan Peraturan Daerah (Perda) tentang kebersihan. Ia menilai, upaya menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan merupakan amanah yang harus dijalankan seluruh elemen masyarakat demi citra Batam sebagai kota investasi sekaligus destinasi […]










