Batam

Pastikan Pasokan Listrik Aman Jelang Idulfitri 1446 H, PLN Batam Siaga Penuh

Silabuskepri.co.id | Batam – Selama perayaan Idulfitri 1446 H, PT PLN Batam terus melakukan langkah-langkah strategis untuk memastikan pasokan listrik tetap aman dan andal untuk masyarakat, setelah sebelumnya masa siaga Idulfitri mulai ditetapkan 17 Maret hingga 11 April 2025. Sebanyak 29 posko dengan total 668 personel disiagakan, terdiri dari pegawai PLN Batam, petugas mitra kerja, […]

BP Batam Apresiasi Sinergi Seluruh Stakeholder dalam Kesiapan Arus Balik Angkutan Lebaran 2025

Silabuskepri.co.id | Batam – Anggota/Deputi Bidang Pengelolaan Bandara, Pelabuhan, dan Lalu Lintas Barang BP Batam, Ruslan Aspan, meninjau secara langsung kesiapan arus balik Angkutan Lebaran di Terminal Ferry Internasional Batam Centre, Sabtu (5/4/2025). Turut mendampingi dalam kunjungan tersebut General Manager Pelabuhan Penumpang BP Batam, Benny Syahroni, serta pihak pengelola Terminal Ferry Internasional Batam Centre, PT […]

Li Claudia Chandra : Pertumbuhan Investasi Mesti Beri Dampak Kesejahteraan Bagi Masyarakat Batam

Silabuskepri.co.id | BATAM – Wakil Kepala BP Batam, Li Claudia Chandra menaruh perhatian serius terhadap dampak dari pertumbuhan investasi di Batam. Menurut Li, investasi harus tumbuh secara inklusif sehingga mampu memberikan dampak kesejahteraan bagi masyarakat Batam. “Kegiatan investasi kita harus inklusif. Masyarakat harus mendapat manfaat sebesar-sebesarnya,” tegas Li Claudia, Jumat (28/3/2025). Di samping itu, pihaknya […]

Momen Idulfitri, Wali Kota Batam Beribadah Bersama Ribuan Warga di Masjid Agung

Silabuskepri.co.id | Batam – Wali Kota Batam, Amsakar Achmad, bersama unsur Forkopimda dan ribuan umat Islam di Kota Batam melaksanakan Salat Idulfitri 1446 H di Masjid Agung Raja Hamidah pada Senin, 31 Maret 2025. Awalnya, salat Idulfitri direncanakan berlangsung di Dataran Engku Putri, namun karena hujan deras, lokasi dipindahkan ke Masjid Agung Batam. Dalam momen […]

Menteri Transmigrasi Lawatan Khusus ke Rempang, Kepala dan Wakil Kepala BP Batam : Masyarakat Tak Perlu Risau Lagi

Silabuskepri.co.id | Menteri Transmigrasi RI, M. Iftitah Sulaiman Suryanagara melakukan lawatan khusus ke Proyek Strategis Nasional PSN Rempang ECO City pada Sabtu hingga Senin (29-31 Maret 2025). Kepala BP Batam Amsakar Achmad dan Wakil Kepala BP Batam Li Claudia Chandra mendampingi Menteri Transmigrasi berdialog bersama dengan warga Rempang yang berada di Tempat Penampungan Sementara (TPS) […]

Wakil Kepala BP Batam Dampingi Menteri Transmigrasi Kunker hari Kedua di Kawasan Rempang

Silabuskepri.co.id | Batam – Wakil Kepala BP Batam, Li Claudia Chandra mendampingi Menteri Transmigrasi RI, M. Iftitah Sulaiman Suryanegara saat melaksanakan kunjungan kerja hari kedua di Kawasan Rempang pada Minggu, (30/3/2025). “Hari ini hari kedua saya mendampingi Pak Menteri dalam meninjau sejumlah rencana pembangunan di Tanjung Banun dan juga berdialog dengan masyarakat Rempang yang terdampak […]

Safari Ramadan 1446 H Resmi Ditutup, Wali Kota Sambangi Belakang Padang

Silabuskepri.co.id | Batam – Pemerintah Kota Batam menggelar malam terakhir rangkaian Safari Ramadan 1446 Hijriah di Masjid At-Taqwa, Kelurahan Tanjung Sari, Kecamatan Belakang Padang, pada Jumat (28/3/2024). Dalam kesempatan tersebut, Amsakar menyampaikan rasa terima kasih kepada seluruh rombongan yang telah mengikuti kegiatan ini serta apresiasi mendalam kepada masyarakat yang telah menyambut kehadiran tim Pemko Batam […]

889 Titik Salat Idulfitri Telah Ditentukan, Wako Amsakar Akan Salat di Dataran Engku Putri

Silabuskepri.co.id | Batam – Salat Idulfitri 1 Syawal 1446 H akan berlangsung di 889 lokasi yang tersebar di seluruh Batam. Wali Kota Batam dijadwalkan menunaikan salat Id bersama jemaah di Dataran Engku Putri, Batam Centre. “Secara keseluruhan, terdapat 889 titik pelaksanaan salat Idulfitri 1446 H, yang mencakup 695 masjid, 185 musala, dan sembilan lapangan,” ungkap […]

Pemko Batam Siapkan Bin Container, Upaya Konkret Tangani Sampah

Silabuskepri.co.id | Batam – Wali Kota Batam, Amsakar Achmad, menyerahkan 40 unit bin container sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Telaga Punggur pada Kamis (27/3/2025). Langkah ini merupakan bagian dari strategi untuk meningkatkan kebersihan kota, khususnya dalam menghadapi lonjakan volume sampah menjelang Lebaran. “Sebanyak 40 bin container ini disalurkan ke 8 kecamatan di Batam, kecuali […]

More posts