Sekda Bintan Fokus Percepat Pembangunan Sekolah Rakyat Lewat Rakor Terpadu
Silabuskepri.co.id | Bintan – Pemerintah Kabupaten Bintan menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) terkait percepatan pembangunan Sekolah Rakyat, Jumat (20/06) di Ruang Rapat Bawah Bapperida Bintan. Rapat ini dipimpin langsung oleh Sekretaris Daerah Bintan Ronny Kartika yang diikuti beberapa Kepala OPD terkait. Rakor ini merupakan tindak lanjut dari imbauan Menteri Sosial Republik Indonesia mengenai pentingnya peran serta […]










