Bintan

Bupati Bintan Serahkan Sapi Kurban Presiden RI di Kampung Sekera Tanjung Uban

Silabuskepri.co.id | Bintan – Bupati Bintan Roby Kurniawan menyerahkan sapi kurban Presiden RI Prabowo Subianto untuk disembelih di Masjid Jama’ Nurul Amin Kampung Sekera, Tanjung Uban Utara, Jumat (06/06). Antusias masyarakat pun terlihat begitu luar biasa tatkala menyaksikan sapi jantan berjenis simental cross ini akan dikurbankan. Sapi berusia 4 tahun ini memiliki berat 8,5 kuintal […]

Khutbah Idul Adha 1446 H, Bupati Roby Sampaikan Hakikat Pengorbanan dan Ketaatan

Silabuskepri.co.id | Bintan – Pelaksanaan Salat Sunah Idul Adha 1446 H tingkat Kabupaten Bintan dilaksanakan di Lapangan Sepak Bola M. Arifin Pulau Pangkil, Kecamatan Teluk Bintan, Jumat (06/06). Bupati Bintan Roby Kurniawan yang bertindak sebagai Khatib, menguraikan berbagai alur kisah bagaimana ibadah kurban itu mengandung banyak pelajaran bagi Umat Islam. Dalam Khutbahnya Roby menceritakan kembali […]

WASPADA! Modus Penipuan Mengatasnamakan Dinas Perikanan Kabupaten Bintan Beredar di Kalangan Pelaku Usaha

Silabuskepri.co.id | Bintan – Masyarakat, khususnya para pelaku usaha perikanan di Kabupaten Bintan, diimbau untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap modus penipuan baru yang beredar melalui aplikasi WhatsApp. Modus ini mengatasnamakan staf atau pejabat dari Dinas Perikanan Kabupaten Bintan dengan tujuan memancing korban untuk berkomunikasi dengan “pejabat” palsu dan berpotensi melakukan penipuan. Baru-baru ini, beredar tangkapan layar […]

Wabup Bintan Deby Maryanti Temui Petugas Kebersihan, Ini Harapannya

Silabuskepri.co.id | Bintan – Wakil Bupati Bintan Deby Maryanti melakukan dialog dan silaturahmi bersama sejumlah Satua Petugas (Satgas) Kebersihan di Kijang City Walk (KCW), Selasa (03/06). Dalam kesempatan tersebut Deby melakukan dialog santai sembari memberikan semangat dan motivasi. Moment yang juga dimanfaatkan sebagai kesempatan bersilaturahmi bersama Satgas Kebersihan tersebut. Dalam kesempatan ini, ia juga menjelaskan […]

Peringati Hari Lahir Pancasila, Sekda Bintan Bacakan Sambutan Kepala BPIP RI

Silabuskepri.co.id | Bintan – Pemerintah Kabupaten Bintan menggelar upacara peringatan Hari Lahir Pancasila tahun 2025, Senin (02/06 di Halaman Kantor Bupati Bintan. Kegiatan yang berlangsung sangat khidmat ini, diikuti seluruh ASN di Lingkup Perkantoran Bandar Seri Bentan. Bertindak selaku Inspektur Upacara, Sekretaris Daerah Kabupaten Bintan Ronny Kartika yang dalam amanatnya membacakan Sambutan Kepala BPIP RI. […]

Jelang Idul Adha 1446 H, Wakil Bupati Bintan Tinjau Pasar Murah di Tanjunguban.

Silabuskepri.co.id | Bintan – Wakil Bupati Bintan Deby Maryanti meninjau kegiatan Pasar Murah di Pasar Baru, Tanjung Uban. Kegiatan ini digelar sebagai upaya dalam mencegah lonjakan inflasi dan menjaga stabilitas harga komoditas bahan pokok menjelang Hari Raya Idul Adha 1446 H. Pasar Murah yang digelar merupakan kolaborasi Pemerintah Daerah dengan Bulog, de Sayur TPI, Alfamart, […]

Polres Bintan dan Megat 707 Juarai Turnamen Bola Voli Bupati Cup 2025

Silabuskepri.co.id | Bintan – Turnamen bola voli dalam event bergengsi Bupati Cup 2025 resmi berakhir. Kompetisi besar ini menghasilkan tim Polres Bintan yang keluar sebagai Juara Pertama dalam kategori putra, sementara untuk kategori putri diraih oleh tim Megat 707. Polres Bintan memastikan kedudukannya pada posisi puncak usai mengalahkan BMC (Budi Mulya Club) Putra dalam partai […]

Bupati Bintan Kembali Buka Beasiswa D1 dan S1 untuk Tahun Akademik 2025–2026

Independennews.com | Bintan – Bupati Bintan Roby Kurniawan kembali membuka program beasiswa pendidikan bagi putra-putri daerah yang akan atau sedang menempuh pendidikan tinggi, baik di dalam maupun luar wilayah Bintan. Beasiswa ini bersifat stimulan dan diberikan satu kali dalam setahun, tergantung pada ketersediaan anggaran. Hanya warga ber-KTP dan berdomisili di Bintan yang berhak mengikuti program […]

Bahas Investasi Sektor Industri, Bupati Bintan Sambut Kunjungan Delegasi Biro Luar Negeri Dongguan, Guangdong, RRC

Silabuskepri.co.id | Bintan – Bupati Bintan Roby Kurniawan menerima kunjungan Delegasi Biro Luar Negeri Dongguan, Provinsi Guangdong, RRC. Pertemuan ini mengagendakan pembahasan terkait kerjasama yang rencananya akan dijalin lewat berbagai potensi yang ada di Bintan. Rombongan yang dipimpin Mr. Liang Jiczhao selaku Anggota Komite Tetap CPC Dongguan menyampaikan bahwa kunjungannya ke Bumi Melayu ini juga […]

Hafizha Lantik Ketua TP PKK dan Ketua Tim Pembina Posyandu Kecamatan se-Bintan

Silabuskepri.co.id | Bintan — Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Bintan, Hafizha Rahmadhani, secara resmi melantik Ketua TP PKK dan Ketua Tim Pembina Posyandu Kecamatan se-Bintan untuk periode 2025–2030, Senin (26/05), di Aula Kantor Bupati Bintan, Bandar Seri Bentan. Pelantikan ini turut disejalankan dengan pelantikan Ketua TP PKK dan Tim Pembina Posyandu tingkat Kelurahan dan Desa […]

More posts