Satpolairud Polres Bintan Bersama Tim Gabungan Selamatkan Nelayan Bintan
SilabusKepri.co.id, Bintan | Satpolairud Polres Bintan bersama dengan tim gabungan yang terdiri dari Personel TNI-AL dan Personil KPLP Tanjung Uban melakukan penyelamatan terhadap 2 orang Nelayan asal Kabupaten Bintan yang hanyut beberapa hari lalu, Penjemputan dilakukan di tengah laut pada, Rabu (19/7/2023). Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo, S.I.K., M.M. menjelaskan melalui Kasatpolairud AKP Sarianto, S.H. […]








