Pengurus HAKLI Lingga Resmi Dilantik
Silabuskepri.co.id | Lingga – Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan Indonesia (HAKLI) Kabupaten Lingga untuk periode 2024-2029 resmi dilantik. Acara pelantikan yang berlangsung di ruang pertemuan RSUD Dabo Singkep, Kabupaten Lingga ini dipimpin langsung oleh Ketua HAKLI Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), dr. Asmali. Acara pelantikan ini turut dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, termasuk Asisten II Pemerintah Kabupaten […]










