Sekda Selayar Mesdiyono Irup Peringatan Harlah Pancasila Tahun 2024
Silabuskepri.co.id | Selayar – Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih Dalam rangka Peringatan Hari Lahir (Harlah) Pancasila 1 Juni 2024, diselenggarakan dalam suasana sakral, di Lapangan Upacara Kantor Bupati Selayar, Sulawesi Selatan, di Jln. Jend. Achmad Yani, Benteng. Bertindak selaku Inspektur upacara (Irup), Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Selayar, Drs. Mesdiyono, memimpin jalannya pelaksanaan upacara pengibaran bendera […]










