Kapolri Tegaskan Polisi Tak Lindungi Ahok
JAKARTA, – Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian menegaskan, tak berupaya melindungi Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok dalam kasus dugaan penistaan agama. Hal tersebut diungkapkannya menyusul rencana aksi unjuk rasa 4 November 2016. Dalam unjuk rasa besok, sejumlah organisasi masyarakat (ormas) akan turun ke jalan menuntut Ahok untuk diproses hukum. “Saya minta juga […]